FUNGSI DAN BAGIAN TOTAL STATION DAN STATIF (ILMU UKUR TANAH)
FUNGSI DAN BAGIAN TOTAL STATION DAN STATIF 1. Fungsi Bagian Alat Total Station No Nama Fungsi 1 Gagang Sebagai pegangan alat 2 Display Menampilkan hasil bidikan 3 Sekrup penyeimbang Menyeimbangkan alat 4 Nivo kotak Menentukan kedataran sumbu vertikal 5 Teropong Membidik suatu objek 6 Pengunci horizontal Memperhalus objek yang dilihat 7 Pemutar halus horizontal Memperhalus objek yang dilihat 8 Pengunci vertikal Mengunci gerak alat secara vertikal 9 Sekrup penyeimbang Mengatur keseimbangan alat 10 Dudukan Penyangga alat 11 Nivo tabung Menentukan kedataran alat 2. Fungsi Bagian Alat Statif